3 Kesalahan Umum saat Menggunakan Internet Starlink

3 Kesalahan Umum saat Menggunakan Internet Starlink

Teknologi satelit Starlink memang terkenal praktis. Selain perangkatnya yang ringkas, proses instalasi dan aktivasi layanan Starlink juga instan. Namun, di balik kecepatannya yang menakjubkan, ada prinsip kerja yang unik dan berbeda dari jaringan konvensional. Tanpa pemahaman yang tepat, performa internet Starlink bisa berubah drastis dan tidak seoptimal yang diharapkan. Yang perlu kita ketahui bersama, internet…