Paket Starlink untuk Kapal, Ini Solusinya!
Sektor logistik memegang peranan penting dalam mendukung roda perekonomian. Tanpa dukungan logistik yang lancar, distribusi barang dan mobilitas perdagangan akan terhambat. Jalur laut memainkan peran sentral dalam sistem logistik nasional. Sebagai negara kepulauan, Indonesia sangat bergantung pada transportasi laut untuk menghubungkan berbagai wilayah, baik antarpulau maupun dengan pasar internasional. Mulai dari barang-barang kebutuhan pokok, hasil…